Berita Lokal
Indeks
Desa Sipungguk Diresmikan Jadi Kampung Tangguh Bebas Narkoba
BANGKINANG (RIAUPOS.CO) -- Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja didamping Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM Bupati Kampar Riadel Fitri meresmikan Kampung Tangguh Bebas Narkoba, di Desa Sipungguk Kecamatan Salo, Selasa pagi (29/8/2023). Dalam kegiatan ini hadir Wakil Ketua DPRD Kampar Ropol SAg
- 21 Agustus 2023
- Zul Fajri
- Berita Lokal
Pemda Kampar Launching Desa Sipungguk Sebagai Kampung Manggis
Dalam Rangka Gerakan Menanam bibit Manggis, Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM yang diwakili oleh Sekda Kampar Drs. H. Yusri, M. Si menghadiri acara Launching Kampung Manggis Desa Sipungguk Kecamatan Salo, Senin (13/6/2022) Siang. Pada kesempatan tersebut di serahkan Bantuan 2.000 Bibit, Dolomit 7.000
- 13 Juni 2022
- Zul Fajri
- Berita Lokal